Cheque Book Diplomacy di Balik Kebijakan Peralihan Hubungan Diplomatik Solomon Islands dari Taiwan ke Tiongkok pada Tahun 2019
Downloads
Sejak mendapatkan kemerdekaannya, Solomon Islands menjadi partner strategis bagi Taiwan di kawasan Pasifik Selatan. Di tengah keputusan internasional terkait pengakuan kedaulatan Tiongkok atas dasar One China Principle, Solomon Islands bersama beberapa Negara-negara Pasifik Selatan tetap konsisten dalam mendukung ketergantungan Taiwan. Sebagai timbal baliknya, Solomon Islands menjadi negara penerima bantuan pembangunan terbesar dari Taiwan di Kawasan Pasifik Selatan. Akan tetapi pada akhir tahun 2019 secara mengejutkan Pemerintah Solomon Islands menetapkan kebijakan peralihan hubungan diplomatik dari Taiwan ke Tiongkok. Hal ini ditandai dengan kunjungan langsung jajaran pemerintahan Solomon Islands ke Beijing sekaligus menandatangani keikutsertaannya dalam program pembangunan Belt and Road Initiative (BRI) rancangan Tiongkok. Tulisan ini menampilkan bahwasanya keputusan peralihan dukungan Solomon Islands tidak lepas dari dinamika cheque book diplomacy Tiongkok dan Taiwan di Pasifik Selatan. Dalam dua dekade terakhir pengaruh Tiongkok meningkat secara signifikan dilihat dari intensitas bantuan dan lingkup kerjasama lainnya terhadap negaranegara "aliansinya” di kawasan. Sebaliknya intensitas bantuan dan kerjasama yang dilakukan Taiwan di kawasan, khususnya bagi Solomon Islands terbilang konstan dan terbatas.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:- Authors retain the copyright of their article without restrictions and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work, with the condition that it is not intended for commercial purposes, and cite an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access). However, authors are not allowed to share their work with other journals or publishers as it may lead to conflicting publication processes.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.