Profil Pengetahuan dan Perilaku Penggunaan Obat Tetes Mata pada Mahasiswa Kota Surabaya
Downloads
Penggunaan obat tetes mata saat ini semakin meningkat untuk mengatasi gangguan mata seperti mata kering. Kurangnya pengetahuan mahasiswa tentang cara penggunaan obat tetes mata yang benar dapat mengurangi efektivitas terapi dan meningkatkan resiko bahaya dari penggunaan obat tetes mata. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui profil pengetahuan dan perilaku penggunaan obat tetes mata pada mahasiswa di Surabaya. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah accidental sampling dengan analisis data secara deskriptif. Pengumpulan data dilakukan secara online melalui media google form. Parameter yang digunakan pada penelitian ini berfokus pada pengetahuan dan perilaku mahasiswa terhadap penggunaan obat tetes mata. Dari 232 responden diantaranya 30,2% merupakan laki-laki dan 69,8% perempuan dengan mayoritas mahasiswa non kesehatan sebesar 70,3%. Penelitian ini diawali dengan identifikasi pengetahuan responden terhadap jenis produk tetes mata dan penggolongannya cukup beragam dan sebanyak 64,5% mengetahui informasi tetes mata dari apoteker. Pengetahuan responden tentang penggunaan obat tetes mata tergolong cukup berdasarkan jawaban responden dari 5 pernyataan rata-rata jawaban benar yaitu 59,48%. Adapun perilaku mahasiswa dalam menggunakan obat tetes mata rata-rata jawaban benar dari empat pernyataan sebesar 45,20% sehingga masih tergolong kurang. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pengetahuan penggunaan obat tetes mata pada mahasiswa kota Surabaya tergolong dalam kategori cukup sedangkan perilaku tergolong dalam kategori kurang. Oleh karena itu, perlu adanya edukasi untuk meningkatkan pengetahuan dan perilaku terkait penggunaan obat tetes mata serta mengurangi bahaya dari penggunaan obat tetes mata yang kurang tepat.
Alessa, D. I., AlHuthail, R. R., Al Mahfud, S. A., Alshngeetee, A. S., Alruwaili, S. A., Khalaf, A. M., and Almutlq, M. M. (2022) ‘Knowledge, Attitudes, and Practices Toward Self-Medicating Eye Symptoms in Saudi Arabia.’, Clinical Ophthalmology (Auckland, N.Z.), 16, pp. 723–731. doi: 10.2147/OPTH.S352964
Arikunto, S. (2006) ‘Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik.’, Rineka Cipta: Jakarta
Asrorudin, M. (2013) ‘Dampak Gangguan Penglihatan dan Penyakit Mata terhadap Kualitas Hidup terkait Penglihatan (Vision Related Quality of Life) pada Populasi Gangguan Penglihatan Berat dan Buta di Indonesia.’, Skripsi. Jakarta: Universitas Indonesia.
Darwin, M. (2015) ‘Kesalahan Penggunaan Obat Tetes Mata Timbul Masalah Serius.’, Intisari Online. Indonesia. Viewed 3 Juli 2024. https://intisari.grid.id/read/0357967/kesalahan-penggunaan-obat-tetes-mata-timbulkan-masalah-serius-1
Depkes, (2008) ‘Materi Pelatihan Pengetahuan dan Keterampilan Memilih Obat bagi Tenaga Kesehatan.’, Jakarta: Departemen Kesehatan RI.
Dewi, M., and Soetedjo, A. V. (2022) ‘Efektivitas Tetes Mata Citicoline terhadap Perbaikan Lapang Pandang dan Ketebalan Lapisan Serabut Saraf Retina pada Glaukoma Primer Sudut Terbuka.’, Cermin Dunia Kedokteran, 51(2), pp. 104–109. doi: 10.55175/cdk.v51i2.1046
Dinas Lingkungan Hidup. (2019) ‘Buku Laporan: Dokumen Informasi Kinerja Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah.’, Pemerintah Kota Surabaya.
Ditjen Yankes. (2024) ‘Yuk Kenali Logo pada Obat Beserta Artinya.’, viewed 3 Juli 2024. https://yankes.kemkes.go.id/view_artikel/3413/yuk-kenali-logo-pada-obat-beserta-artinya.
Eaton, A. M. Gordon, G.M. Konowal, A., Allen, A., Allen, M., Sgarlata, A., Gao, G., Wafapoor, H., Avery, R.L. (2015) ‘A Novel Eye Drop Application Monitor to Assess Patient Compliance with a Prescribed Regimen: A Pilot Study.’, Eye . 29(10), pp. 1383–1391. doi: 10.1038/eye.2015.155.
Gondokusumo, M. and Amir, N. (2021) ‘Peran Pengawasan Pemerintah dan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dalam Peredaran Obat Palsu di Negara Indonesia’, Perspektif Hukum, 21(2), pp. 274-290. (Ditinjau dari Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 dan Peraturan Kepala Badan Pengurus Obat dan Makanan)
IQAIR. (2019) ‘Surabaya Air Quality Index (AQI) and Indonesia Air Pollution | AirVisual.’, viewed 3 Juli 2024. https://www.iqair.cn/cn-en/indonesia/east-java/surabaya.
Juliyanto, T., Mayasari, B.W.C., Widianti, C., Abadi, F.S., Poniwati, K., Fitri, N.A., Sari, R.S., Fatmawati, R.L., Imawan, R., Anggraeni, S.R., and Madina, U. (2015) ‘Penggunaan dan Penyimpanan Sediaan Topikal Multidose untuk Mata’, Jurnal Farmasi Komunitas, 2(2), pp. 52-56.
Karuniawati, H., Salsabila, Pratiwi, T. N., Eryani, K., Rahmawati, D., Cahyani, R. S., Maulida, A., Fiandra, T., Vieda, Z. T., and Viyanti, O. (2021) ‘Pengaruh Sosialisasi DAGUSIBU Obat Tetes Mata terhadap Peningkatan Pengetahuan Masyarakat melalui Media Sosial Instagram.’, Abdi Geomedisains, 1(2), pp. 92–98. doi: 10.23917/abdigeomedisains.v1i2.230
Laila, A.N., Yulinar, F.L., Nurussalam, A.M.R., Nandiwardana, A., Erlitasar, A.S., Soniyah., Adi, A.P., Perdana, R.A., Setiawan, C.D., Damayanti, R.E.M., Romani., Elfadiana, R.I., Imani, F.F. (2019) ‘Tingkat Pengetahuan Masyarakat di Daerah Joyoboyo tentang Penyakit Mata dan Sediaan Obat Mata.’, Jurnal Farmasi Komunitas, 6(1), pp. 9-13. doi: 10.20473/jfk.v6i1.21822
Natalia, C., Ratih, P.S., and Haswiyanti. (2014) ‘Gambaran Tingkat Pengetahuan Pasien tentang Cara Penggunaan dan Penyimpanan Obat Tetes Mata di Apotek Perintis Kuripan Banjarmasin’, Karya Tulis Ilmiah, Akademi Farmasi ISFI Banjarmasin, Banjarmasin. https://repo.stikes-isfi.ac.id/xmlui/handle/123456789/99
Natsir, R.M., (2022) ‘Pelatihan Swamedikasi Pemberian Obat Mata pada Masyarakat Terdampak Polutan dengan Media Booklet di Apotek Agita’, Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(10), pp. 3525-3534. doi: 10.33024/jkpm.v5i10.7639
Mahdania, A., (2015) ‘Pengaruh Frekuensi Pengambilan terhadap Sterilitas Sediaan Tetes Mata Fenilefrin Hidroklorida dengan Pengawet Benzalkonium Klorida 0,002% b/v.’, Skripsi. Malang: Universitas Muhammadiyah Malang.
Meriyani, H., Ciptawati, N.W., and Udayani, N.Y.W. (2020) ‘Studi Retrospektif Perbandingan Efektivitas Tetes Mata dengan Deksametason dan tanpa Deksametason dalam Mengatasi Konjungtivitis’, Jurnal Ilmiah Medicamento, 6(1), pp. 40-44. doi: 10.36733/medicamento.v6i1.746
Perkins, E., and Davson, H. (2022) ‘Human Eye Definition, Anatomy, Diagram, Function, & Facts’, Encyclopedia Britannica. Retrieved 22 August 2022, from https://www.britannica.com/science/human-eye.
Prihandoyo, A.D., Gunawan, L., Ma’rufah, N.A., Karunia, R.A., Astuti, S.F., Putra, G.P.T., Al-Khalifi, N.N., Saraswati, P.A., Sari, R.P., Khotijah, S., Mufarrihah. (2021) ‘Pengetahuan dan Perilaku Mahasiswa Terkait Computer Vision Syndrome (CVS) serta Penggunaan dan Penyimpanan Obat Tetes Mata sebagai Penanganannya.’, Jurnal Farmasi Komunitas, 8(2), pp. 32-37.doi: 10.20473/jfk.v8i2.24084
Pusat Informasi Obat Nasional. (2018) ‘Sediaan Ophthalmik Lain.’, viewed 4 Juli 2024, http://pionas.pom.go.id/ioni/bab-11-mata/116-sediaan-optalmik-lain.
Rahayu, S. (2023) ‘Evaluasi Tingkat Pengetahuan Pasien terhadap Pelayanan Informasi Obat (PIO) oleh Apoteker di Apotek Kota Surakarta.’, Duta Pharma Journal, 3(1), pp. 55-64. doi: 10.47701/djp.v3i1.2783
Rahayuningrum, L.M., and Intan, D.A. (2012) ‘Penggunaan Obat Tetes Mata dengan Kejadian Glaukoma’, Journals of Ners Community, 3(1), pp. 92–97, doi: 10.55129/jnerscommunity.v3i1.39
Rosenfield M. (2011) ‘Computer Vision Syndrome : A Review of Ocular Causes and Potential Treatments’, Ophthalmic Physiol Opt, 31(1), pp. 502–15. doi: 10.1111/j.1475-1313.2011 Rosita, M.E., Sarim E.K. (2021) ‘Pentingnya Masyarakat Mengetahui tentang Penggunaan Obat Sediaan Khusus.’, Epmas: Edukasi dan Pengabdian Masyarakat, 1(2), pp. 029-034. doi: 10.61179/epmas.v1i2.261
Rupaida, S., Saputri R., and Riduansyah, M. (2022) ‘Efektifitas Edukasi DAGUSIBU Obat Tetes Mata melalui Leaflet dan Video terhadap Pengetahuan Desa Tebing Tinggi’, Health Research Journal of Indonesia (HRJI), 1, pp. 14-19. doi: 10.63004/hrji.v1i1.9
Silviana, D. (2020) ‘Survei Penggunaan Internet untuk Pencarian Informasi Obat dan Kesehatan di Kalangan Remaja Desa Bleberan Kecamatan Playen Kabupaten Gunung Kidul Yogyakarta.’, Skripsi. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.
Suena, N. M. D. S., Juliadi, D., Suradnyana, I. G. M., Juanita, R. A., Siada, N. B., and Antari, N. P. U. (2022) ‘Sosialisasi Cek Klik (Kemasan, Label, Izin Edar, Kadaluarsa) untuk Mendukung Penggunaan Obat dengan Aman dan Cermat di Era New Normal Pandemi Covid-19.’, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(11), pp. 2939–2946. doi: 10.53625/jabdi.v1i11.1853
Soejono, C. H., and Fitriana, I. (2018) ‘Perbedaan Lama Masa Rawat, Kualitas Hidup, dan Efektivitas Biaya Perawatan Pasien Geriatri di RSUPNCM Sebelum dan Sesudah Penerapan Jaminan Kesehatan Nasional.’, eJournal Kedokteran Indonesia, 6(1), pp. 24-32. doi: 10.23886/ejki.6.9398
Tsegaw, A., Tsegaw, A., Abula, T., and Assefa, Y. (2017) ‘Bacterial Contamination of Multi-dose Eye Drops at Ophthalmology Department, University of Gondar, Northwest Ethiopia.’, Middle East African Journal of Ophthalmology, 24(2), pp. 81–86. doi: 10.4103/meajo.MEAJO_308_16
USP. (2019). USP Compounding Standards and Beyond-Use Dates (BUDs): A Comprehensive Guide. United States Pharmacopeial Convention.
Yasir, A.S., Rositasari, E., and Pasa, C. (2019) ‘Penyuluhan tentang DAGUSIBU Obat Tetes Mata di Posyandu Lansia Puskesmas Gadingrejo Pringsewu’, Jurnal Pengabdian Farmasi Malahayati, 2(1), pp. 27-34. doi: 10.33024/jpfm.v2i1.2390.
Copyright (c) 2024 Jurnal Farmasi Komunitas
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
In order to be accepted and published by JFK, author(s) submitting the article manuscript should complete all the review stages. By submitting the manuscript, the author(s) agreed to these following terms:
1. Copyright of the article is transferred to the journal (JFK), by the knowledge of the author, whilst the moral right of the publication belongs to the author. The intended copyright includes the rights to publish articles in various forms (including reprints). JFK maintain the publishing rights to the published articles.
2. The formal legal aspect of journal publication accessibility refers to the Creative Commons Attribution-Non-Commercial-Share Alike (CC BY-NC-SA), which implies that the publication can be used for non-commercial purposes in its original form.
3. Every publication (print/electronic) is open access for educational, research, and library purposes. In addition to the objectives mentioned above, the editorial board is not responsible for copyright infringement
The Copyright Transfer Agreement Form can be downloaded ON THIS FORM.
Jurnal Farmasi Komunitas (JFK) by Unair is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.