PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN EFISIENSI TERHADAP RATE OF RETURN SIMPANAN MUDHARABAH BANK UMUM SYARIAH

Authors

  • Rifka Mifta Aulia
    rifka3598@gmail.com
    Departemen Ekonomi Syariah - Fakultas Ekonomi dan Bisnis - Universitas Airlangga
  • Lina Nugraha Rani Departemen Ekonomi Syariah - Fakultas Ekonomi dan Bisnis - Universitas Airlangga
January 26, 2021

Downloads

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Financial Performance Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE), Financing to Deposit Ratio (FDR), Giro Wajib Minimum (GWM), Biaya Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO), Net Interest Margin (NIM), dan Capital Adequacy Ratio (CAR) terhadap Rate of Return (ROR) Bank Syariah. Random Effect Model (REM) digunakan dalam penelitian ini untuk menguji hubungan variabel independen terhadap variabel dependen, baik secara parsial maupun simultan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE), dan Net Interest Margin (NIM) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Rate of Return (ROR) Bank Syariah. Sedangkan Capital Adequacy Ratio (CAR) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Rate of Return (ROR) Bank Syariah. Variabel FDR, GWM, dan Efisiensi Operasional serta Rasio Efisiensi Biaya tidak berpengaruh terhadap Rate of Return (ROR) Bank Syariah. Hal ini dipertimbangkan Bank Islam dapat meningkatkan rasio ROE, sehingga dapat meningkatkan modal untuk efektivitas tingkat pengembalian, dan membuat rasio Net Interest Margin menjadi lebih efisien.

Kata kunci: ROA, ROE, FDR, GWM, BOPO, NIM, CAR, Bank Umum Syariah, Rate of Return.

 

ABSTRACT

This study aims to determine the effect of Financial Performance Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE), Financing to Deposit Ratio (FDR), Minimum Statutory Reserves (GWM), Operating Costs to Operating Income (BOPO), Net Interest Margin (NIM), and Capital Adequacy Ratio (CAR) on the Rate of Return (ROR) of Islamic Bank. Random Effect Model (REM) is used in this study to examine the relationship of independent variables to the dependent variable, both partially and simultaneously. The finding shows that Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE), and Net Interest Margin (NIM) have positive and significant effect on the Rate of Return (ROR) of Islamic Bank. Meanwhile, Capital Adequacy Ratio (CAR) has negative and significant effect on the Rate of Return (ROR) of Islamic Bank. Financing to Deposit Ratio (FDR), Reserve Requirement (GWM), and Operational Efficiency and Cost Efficiency Ratio variables have no effect on the Rate of Return (ROR) of Islamic Bank. This considered for the Islamic Bank to increase the ROE ratio, thus it can increase capital for the effectiveness of the rate of return, and make the Net Interest Margin ratio more efficient.

Keyword: ROA, ROE, FDR, GWM, BOPO, NIM, CAR, Islamic Commercial Banks, Rate of Return.



DAFTAR PUSTAKA

Agus, H., & Martono. (2004). Manajemen keuangan. Yogyakarta: Ekonesia

Aziz, S. A. (2012). Metode Generalized Least Square (GLS) untuk mengatasi autokorelasi data runtun waktu. Diakses dari http//eprints.uny.ac.id/1445/Mukaddimah_7.pdf

Lestari, A., & Setyawan, Y. (2017). Analisis regresi data panel untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi belanja daerah di Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Statistika Industri dan Komputasi, 2(1).

M. Hanafi, M., & Halim, Abdul. (2009). Analisis laporan keuangan. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

M. Hanafi, M., & Halim, Abdul. (2005). Analisis laporan keuangan. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Pernomo, I. S., & Dermawan. (2000). Analisis perbankan di Indonesia (Studi kasus bank-bank devisa di Indonesia tahun 1991-1996). Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia, 15(1).

Sugiyono. (2009). Metode penelitian bisnis. Bandung: Alfabeta.

Widarjono, A. (2013). Ekonometrika, pengantar dan aplikasinya. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.