Henoch-Schönlein purpura in children: its relation to oral and to oral and oral and dental health

Henoch-Schönlein purpura infectious foci children fokus infeksi anak

Authors

  • Arlette Suzy Puspa Pertiwi
    arlettesuzy@yahoo.com
    Department of Pediatric Dentistry, Faculty of Dentistry, Universitas Padjadjaran, Indonesia
September 1, 2012

Downloads

> Background: Henoch-Schönlein purpura (HSP) is a rare systemic small vessel vasculitis, which commonly occur in children
between 2 and 10 years of age. The course of the disease is often self-limiting, although may manifest long-term renal morbidity. The
severity of renal involvement decides about the prognosis of this disease. Many factors can trigger the disease attack, which is the most
common is bacterial invasion. Since the oral cavity is often refer as infectious foci to other part of the body, it seemed rationally to
be part that contribute the course of disease, thus management of these infectious foci, if possible, gives rise to an astoundingly good
prognosis. Purpose: This paper will describe a review on HSP and the possible association with oral and dental health since it might
be related to the prognosis of HSP. reviews: Rashes in children are common; they may develop a rash after prescription of antibiotics.
Nevertheless there are some childhood diseases that may manifest a rash presentation, such as HSP. It is important for pediatric dentist
to have knowledge about HSP and consider the possibility of dental treatment or disease as potential triggers. Conclusion: Oral and
dental condition may be the trigger cause of HSP attack. Therefore, it is important for pediatric dental practitioner to be aware of the
course of the disease in order to limit the expanding complications.

> latar belakang: Henoch-Schönlein purpura (HSP) merupakan vaskulitis pembuluh darah kecil sistemik yang jarang terjadi dan
biasanya menyerang anak usia 2 hingga 10 tahun. Penyakit tersebut seringkali dapat sembuh sendiri, tetapi pada jangka panjang
dapat bermanifestasi dengan morbiditas ginjal. Keparahan keterlibatan ginjal menentukan prognosis penyakit. Banyak faktor yang
dapat memicu serangan penyakit, tersering adalah invasi bakteri. Karena rongga mulut sering kali merupakan fokus infeksi terhadap
bagian lain dari tubuh, maka mempunyai peluang sebagai faktor pemicu timbulnya penyakit, sehingga penatalaksanaan fokus infeksi
dalam rongga mulut, jika ada, dapat memberikan prognosis yang baik pada pasien. tujuan: Makalah ini akan menggambarkan
tinjauan mengenai HSP dan hubungannya dengan kesehatan gigi dan mulut berkaitan pengaruhnya terhadap prognosis HSP. tinjauan
Pustaka: Ruam sering terjadi pada anak; pasien anak dapat memperlihatkan gejala ruam setelah pemberian antibiotika. Selain itu,
beberapa penyakit dapat bermanifestasi sebagai ruam, misalnya HSP. Merupakan hal yang penting bagi dokter gigi anak untuk memiliki
pengetahuan mengenai HSP dan mempertimbangkan perawatan atau penyakit gigi sebagai pemicu potensial. Kesimpulan: Keadaan
gigi dan mulut dapat merupakan pencetus serangan HSP, oleh karena itu penting bagi dokter gigi anak untuk memahami perjalanan
penyakit sehingga dapat membatasi komplikasi yang terjadi.

Most read articles by the same author(s)