PHILANTHROPY FUND MANAGEMENT STRATEGY IN THE PANDEMIC PERIOD

Authors

July 28, 2021

Downloads

ABSTRAK

Indonesia memiliki potensi dana filantropi yang sangat besar, antara lain zakat, infaq dan dana sosial keagamaan lainnya (DSKL). Di Indonesia, dana filantropi tersebut dikelola oleh Badan Amil Zakat (BAZ) dan Lembaga Amil Zakat (LAZ). Salah satu LAZ yang ada di Indonesia Lembaga Amil Zakat Infaq Shodaqoh Muhammadiyah (LAZISMU), dan memiliki salah satu LAZISMU Daerah yakni LAZISMU Bojonegoro. Namun pada tahun 2020, kegiatan LAZISMU Bojonegoro terganggu dengan merebaknya pandemi COVID-19. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengelolaan dana filantropi di lembaga tersebut pada tahun 2019 (sebelum pandemi) dan tahun 2020 (selama pandemi). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan strategi studi kasus eksploratori, dengan menggunakan data primer berupa wawancara dan data sekunder berupa dokumen. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa LAZISMU Bojonegoro berhasil beradaptasi pada kondisi pandemi, dibuktikan dengan meningkatnya penerimaan dana filantropi sebesar Rp. 720.736.219, atau sebesar 30,05% dari tahun sebelumnya, dan pendistribusian sebesar Rp. 567.913.837, atau 25,09% dari tahun sebelumnya, dan meningkatkan kualitas dan kuantitas penyaluran di bidang ekonomi.

Kata kunci: Pengelolaan, Dana Filantropi, Pandemi COVID-19, LAZISMU Bojonegoro.

 

ABSTRACT

Indonesia has the potential for huge philanthropic funds, including zakat, infaq and other socio-religious funds (DSKL). In Indonesia, the philanthropic fund is managed by the Amil Zakat Agency (BAZ) and the Amil Zakat Institute (LAZ). One of the LAZ in Indonesia is the Amil Zakat Infaq Shodaqoh Muhammadiyah Institute (LAZISMU), and has one of the Regional LAZISMUs, namely LAZISMU Bojonegoro. However, in 2020, LAZISMU Bojonegoro's activities will be disrupted by the outbreak of the COVID-19 pandemic. This study aims to determine how philanthropic funds are managed at the institution in 2019 (before the pandemic) and in 2020 (during the pandemic). The research method used in this research is a qualitative method with an exploratory case study strategy, using primary data in the form of interviews and secondary data in the form of documents. The results of this study indicate that LAZISMU Bojonegoro has successfully adapted to pandemic conditions, as evidenced by the increase in the receipt of philanthropic funds amounting to Rp. 720,736,219, or 30.05% from the previous year, and the distribution was Rp. 567,913,837, or 25.09% from the previous year, and increasing the quality and quantity of distribution in the economic sector.

Keywords: Management, Philanthropy Fund, COVID-19 Pandemic, LAZISMU Bojonegoro.


DAFTAR PUSTAKA

Ali, A., & Mudhor, A. Z. (2003). Kamus kontemporer Arab Indonesia. Yogyakarta: Multi Karya Grafika.

Az-Zuhaily, W. (2005). Zakat kajian berbagai mazhab. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Beik, I. S. (2009). Analisis peran zakat dalam mengurangi kemiskinan: Studi kasus Dompet Dhuafa Republika. Jurnal Pemikiran dan Gagasan, 2, 1-11.

Bogdan, R., & Biklen, S. (1992). Qualitative research fo education. Boston, MA: Allyn and Bacon.

Charity Aid Foundation. (2019). CAF world giving index 10th edition. Retrieved from https://www.cafonline.org/about-us/publications/2019-publications/caf-world-giving-index-10th-edition

Fadilah, S. (2012). Pengaruh implementasi pengendalian intern, budaya organisasi dan total quality management dalam penerapan good governance dan implikasinya terhadap kinerja organisasi dengan kepercayaan konsumen sebagai variabel intervening. Indonesian Journal of Economics And Business, 1(2).

Fadilah, S., Lestari, R., & Rosdiana, Y. (2017). Organisasi pengelola zakat (OPZ): Deskripsi pengelolaan zakat dari aspek lembaga zakat. Jurnal Kajian Akuntansi, 18(2),  148-163.

Hafidhuddin, D. (2006). Anda bertanya tentang zakat, infak dan sedekah, kami menjawab. Jakarta: Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS).

Iswinarno, C., & Saleh, U. H. (2020). Dampak pandemi covid-19, jumlah donatur pada lembaga zakat berkurang. Diakses dari https://www.suara.com/news/2020/06/05/185306/dampak-pandemi-covid-19-jumlah-donatur-pada-lembaga-zakat-berkurang?page=all

Kamus Besar Bahasa Indonesia. (2020). Arti kata dana. Diakses dari https://kbbi.web.id/dana

______. (2020). Arti Kata Sosial. Diakses dari  https://kbbi.web.id/sosial

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI). Frequently asked question (FAQ) Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI). Diakses dari https://www.kemkes.go.id/folder/view/full-content/structure-faq.html

Muhammadiyah COVID-19 Command Center (MCCC). (2020). Diakses dari covid19.muhammadiyah.id

Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC). (2020). Diakses dari mdmc.or.id

Musthofa, A. H., & Wicaksono, A. K. (2020). Efektivitas dan regulasi pengelolaan infaq, sedekah dan dana sosial keagamaan (Studi kasus di gerakan koin NU-Care kota Kediri). Jurnal At-Tamwil, 2(1), 23-50.

PPID BAZNAS RI. (2020). Data lembaga amil zakat (LAZ) resmi
sesuai peraturan perundang-undangan pengelolaan zakat
skala nasional. Diakses dari https://pid.baznas.go.id/laz-nasional/

Purwadarminta. (1976). Kamus umum bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

PUSKAS BAZNAS. (2019). Indikator pemetaan potensi zakat. Jakarta: Pusat Kajian Strategis BAZNAS.

______. (2019). Outlook zakat Indonesia 2020. Jakarta: Pusat Kajian Strategis BAZNAS.

Tjiptono, F. (2001). Strategi pemasaran. Yogyakarta: Andi.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2011 tentang Pengelolaan Zakat.

Widiastuti, T., & Rosyidi, S. (2015). Model pendayagunaan zakat produktif oleh lembaga zakat dalam meningkatkan pendapatan mustahiq. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, 1(1), 89-102.

World Population Review. (2020). Muslim population by country 2020. Retrieved from https://worldpopulationreview.com/countries/muslim-population-by-country/

Yin, R. K. (2002). Case study research: Design and methods (2nd ed.). Thousand Oaks, CA: Sage.

_______. (2014). Case study research: Design and methods. USA: Sage.

Yunita, N. W. (2020). Penyebab, asal mula, dan pencegahan virus corona di Indonesia. Diakses dari https://news.detik.com/berita/d-4956764/penyebab-asal-mula-dan-pencegahan-virus-corona-di-indonesia

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 > >>