Date Log
1. Copyright of the article is transferred to the journal, by the knowledge of the author, whilst the moral right of the publication belongs to the author.
2. The legal formal aspect of journal publication accessibility refers to Creative Commons Atribusi-Non Commercial-Share alike (CC BY-NC-SA), (https://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/)
3. The articles published in the journal are open access and can be used for non-commercial purposes. Other than the aims mentioned above, the editorial board is not responsible for copyright violation
The manuscript authentic and copyright statement submission can be downloaded ON THIS FORM.
Pengelolaan Mata Air Sumberawan Berbasis Masyarakat di Desa Toyomarto Kecamatan Singosari Kabupaten Malang
[The Management Of Sumberawan Wellspring Based On The Community in the Toyomarto Village Singosari District Malang Regency]
Corresponding Author(s) : Nanik Retno Buwono
Jurnal Ilmiah Perikanan dan Kelautan, Vol. 9 No. 1 (2017): Jurnal Ilmiah Perikanan dan Kelautan
Abstract
Abstrak
Mata Air Sumberawan merupakan sumber penyedia kebutuhan air bersih bagi masyarakat Desa Toyomarto Kecamatan Singosari Kabupaten Malang yang bernaung dalam lembaga kemasyarakatan HIPPAM (Himpunan Pengguna Pemakai Air), dan juga dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat luar desa yang dikelola oleh Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM). Dengan semakin meningkatnya kebutuhan air bersih, maka pengelolaan sumberdaya air yang tepat, sangatlah diperlukan. Beberapa hal yang dapat dilakukan dalam kaitan pengelolaan Mata Air Sumberawan adalah dengan mengetahui profil mengenai upaya pengelolaan mata air yang dilakukan oleh masyarakat di Desa Toyomarto, menganalisa tingkat kapasitas masyarakat Desa Toyomarto dalam upaya pengelolaan Mata Air Sumberawan, dan mendapatkan faktor pendorong dan penghambat dalam upaya pengelolaan mata air di Desa Toyomarto.
Hasil studi menunjukkan upaya konservasi, yaitu pemanfaatan, perlindungan dan pelestarian Mata Air Sumberawan sudah dilakukan masyarakat Desa Toyomarto, namun secara keseluruhan masih didominasi oleh aspek pemanfaatan. Untuk tingkat kapasitas masyarakat Desa Toyomarto dalam pengelolaan Mata Air Sumberawan sudah cukup tinggi, ditunjukkan dari jumlah masyarakat yang mengerti terhadap manfaat peduli terhadap lingkungan yang berhubungan dengan ketersediaan air. Mengingat kepedulian dalam pengelolaan konservasi mata air telah tertanam dalam sebagian besar masyarakat Desa Toyomarto maka hal yang harus dilakukan adalah meningkatkan kegiatan konservasi ke lingkup yang lebih luas, sehingga masyarakat yang belum peduli akan sadar dan ikut terlibat dalam pengelolaan konservasi Mata Air Sumberawan.
Abstract
Sumberawan Wellspring is a source provider of clean water for villagers in Toyomarto Singosari Malang whose take shelter in community institutions of HIPPAM (Himpunan Pengguna Pemakai Air), and is also used to the needs of the community outside the village which is managed by the Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM). Some things that can be done in terms of the management of Sumberawan Wellspring is to know the profile of the efforts of the management of the wellspring by the community Toyomarto Village, analyze the level of community capacity in an effort to the management of Sumberawan Wellspring, and to get powerful and inhibitors factors in an effort to manage wellsprings in the Toyomarto Village The results of a study showing effort conservation, namely aspect of the utilization, conservation and preservation in Sumberawan wellspring have been done by community of Toyomarto Village, but the whole are still dominated by utilization aspects. The capacity level of the Toyomarto village community in the management of Sumberawan Wellspring already quite high which indicated the number of people who have understood the benefits of environmental care related to availability clean water. Considering concern in the management of springs conservation has embedded in most of the community of Toyomarto Village then thing to do is improve conservation activities to scope broader, so that people who do not care to be aware of and involved in conservation management Sumberawan Wellspring
Keywords
Download Citation
Endnote/Zotero/Mendeley (RIS)BibTeX
- Basuno, E., Sadikin, I., & Swastika, D. K. S. 2004. Laporan Akhir : Survei Pendasaran Sosial Ekonomi Proyek Peningkatan Pendapatan Petani Miskin Melalui Inovasi di Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Pusat Pengembangan Sosial Ekonomi Pertanian, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Departemen Pertanian.
- Kodoatie, Robert, J., & Rustam, S. Pengelolaan Sumber Daya Air Terpadu. 2005. Yogyakarta: ANDI
- Kundofir. 2008. Perilaku Masyarakat Dalam Pengelolaan Lingkungan. 11.3
- Jauhari, T. 2007. Konservasi Sumber Daya Air.
- Kodoatie, R., suharyanto, S., Sangkawati, & Edhisono, S. 2002. Pengelolaan sumber Daya Air dalam Otonomi Daerah. Edisi 1. ANDI. Yogyakarta
- Soegijoko, & Budhi, T. S. 2005. Bunga Rampai Pembangunan Kota Indonesia Dalam Abad 21. Buku 1. Konsep dan Pendekatan Pembangunan Perkotaan di Indonesia. Jakarta: URDI
- Syawaluddin. 2007. Faktor – faktor yang Mempengaruhi Peran Serta Masyarakat dalam Menjaga Kelestarian Kawasan Taman Nasional Batang Gadis di Kecamatan Tambangan Kabupaten Mandailing Natal. Sekolah Pascsarjana, Universitas Sumatera Utara.
- Sudarto, & Mukhlisin, M. 2011. Pengaruh Perubahan Tata Guna Lahan Terhadap Peningkatan Aliran Permukaan. 11. 2-3
- Widada, & Darusman, D. 2004. Nilai Ekonomi Air Domestik dan Irigasi Pertanian : Studi Kasus di Desa – Desa Sekita Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun. 10. 9 – 10
- Yuswadi, H., & Bowo, C. 2003. Pemberdayaan Kelembagaan Tradisional Masyarakat Daerah Penyangga Hutan Untuk Pelestarian Taman Nasional Meru Betiri. Jurusan Sosiologi, FISIP Universitas Jember
References
Basuno, E., Sadikin, I., & Swastika, D. K. S. 2004. Laporan Akhir : Survei Pendasaran Sosial Ekonomi Proyek Peningkatan Pendapatan Petani Miskin Melalui Inovasi di Kabupaten Ende, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Pusat Pengembangan Sosial Ekonomi Pertanian, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Departemen Pertanian.
Kodoatie, Robert, J., & Rustam, S. Pengelolaan Sumber Daya Air Terpadu. 2005. Yogyakarta: ANDI
Kundofir. 2008. Perilaku Masyarakat Dalam Pengelolaan Lingkungan. 11.3
Jauhari, T. 2007. Konservasi Sumber Daya Air.
Kodoatie, R., suharyanto, S., Sangkawati, & Edhisono, S. 2002. Pengelolaan sumber Daya Air dalam Otonomi Daerah. Edisi 1. ANDI. Yogyakarta
Soegijoko, & Budhi, T. S. 2005. Bunga Rampai Pembangunan Kota Indonesia Dalam Abad 21. Buku 1. Konsep dan Pendekatan Pembangunan Perkotaan di Indonesia. Jakarta: URDI
Syawaluddin. 2007. Faktor – faktor yang Mempengaruhi Peran Serta Masyarakat dalam Menjaga Kelestarian Kawasan Taman Nasional Batang Gadis di Kecamatan Tambangan Kabupaten Mandailing Natal. Sekolah Pascsarjana, Universitas Sumatera Utara.
Sudarto, & Mukhlisin, M. 2011. Pengaruh Perubahan Tata Guna Lahan Terhadap Peningkatan Aliran Permukaan. 11. 2-3
Widada, & Darusman, D. 2004. Nilai Ekonomi Air Domestik dan Irigasi Pertanian : Studi Kasus di Desa – Desa Sekita Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun. 10. 9 – 10
Yuswadi, H., & Bowo, C. 2003. Pemberdayaan Kelembagaan Tradisional Masyarakat Daerah Penyangga Hutan Untuk Pelestarian Taman Nasional Meru Betiri. Jurusan Sosiologi, FISIP Universitas Jember